Anak Dianiaya, Istri Mau Dibunuh
Hotnews

Anak Dianiaya, Istri Mau Dibunuh

Bulan Ramadan sudah sewajibnya menahan nafsu amarah. Namun itu rupanya tak berlaku bagi seorang suami berinisial AM (35), warga Jalan Gerilya, Kelurahan Sungai Pinang Dalam, Kecamatan Sungai Pinang. AM tega menganiaya anaknya sendiri, Minggu (29/6)…

Ribuan Buruh Kukar Dukung Prabowo-Hatta
Serba-Serbi

Ribuan Buruh Kukar Dukung Prabowo-Hatta

Dukungan terhadap pasangan Calon Presiden (Capres) dan Calon Wakil Presiden (Cawapres) Prabowo Subianto dan Hatta Rajasa (Prabowo-Hatta) di Kutai Kartanegara (Kukar), terus mengalir. Kali ini giliran Serikat Buruh Federasi Perkayuan, Kehutanan dan Perkebunan (FPKP) Kukar.…

Truk Terguling di Tanjakan Pergudangan
Serba-Serbi

Truk Terguling di Tanjakan Pergudangan

Kerusakan jalan menanjak di komplek pergudangan Jalan Ir Sutami, Kelurahan Karang Asam Ulu, Sungai Kunjang, yang tak kunjung diperbaiki memakan korban. Kendati tak memakan korban jiwa, namun sebuah truk "sukses" terguling, Minggu (29/6) kemarin. (lebih…)

57 Motor Sitaan Terancam Jadi Rumpon
Serba-Serbi

57 Motor Sitaan Terancam Jadi Rumpon

Sebanyak 57 motor sitaan hasil dari kejahatan dalam waktu dekat akan dimusnahkan jajaran Kepolisian Resort Kutai Timur (Polres Kutim). Pasalnya, kendaraan yang mayoritas merupakan barang bukti tindak pidana pencurian kendaraan bermotor itu telah mangkrak selama…

Tangkap Pelaku Perusakan Patok Batas
Kasus

Tangkap Pelaku Perusakan Patok Batas

NUNUKAN - Rusaknya patok perbatasan negara diakibatkan oleh faktor alam sudah menjadi hal yang biasa. Namun, menjadi luar biasa dan mengundang pertanyaan besar bagi masyarakat jika kerusakan tersebut diduga akibat pembukaan lahan oleh perusahaan. (lebih…)

Kaltim Tuntut Transparansi DBH

Kaltim menuntut pemerintah pusat mengedepankan transparansi dalam persoalan dana bagi hasil atau dana perimbangan kepada daerah. Baik untuk perimbangan minyak ataupun gas bumi. Demikian diungkapkan Anggota Banggar DPRD Kaltim, Darlis Pattalongi yang pekan lalu baru saja hearing dengan Pansus…

Pasokan Solar Ditambah 5 Persen
Serba-Serbi

Pasokan Solar Ditambah 5 Persen

Antrean solar di sejumlah stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) beberapa hari terakhir, tampak lebih panjang dari biasanya. Saat dikonfirmasi, PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region (MOR) VI mengaku terkejut. Sebab menjelang Ramadan, perseroan telah…