Sekda Kukar Lepas Kontingen Drum Corps Kukar
Tenggarong, SEKRETARIS Daerah (Sekda) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Sunggono menghadiri dan melepas secara resmi kontingen Drum Corps Kukar untuk mengikuti kejuaraan tingkat nasional, di Bandung, Jawa Barat. Pelepasan kontingen yang berlangsung di Stadion Rondong Demang, Tenggarong,…