Bupati Serahkan Gubang Untuk Nelayan di Kota Bangun
KUTAI KARTANEGARA - Sebagai bentuk dukungan kepada nelayan Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Edi Damansyah menyerahkan bantuan sarana tangkap kepada kelompok tani nelayan di Desa Liang Ulu, Kecamatan Kota Bangun. Penyerahan bantuan ini dilakukan di halaman…







