Isu Pendidikan Ikut Mewarnai Diskusi DPRD Paser dan Kaltim
PARLEMENTARIA – Pertukaran gagasan antara lembaga legislatif daerah kembali terjalin. Kali ini, jajaran pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Paser berkunjung ke DPRD Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) untuk menggali pengalaman dalam menjalankan program Sosialisasi…