Prabowo Serahkan Kunci Airbus A400M kepada Panglima TNI
JAKARTA — Upaya pemerintah memperkuat kemandirian pertahanan udara memasuki babak baru. Presiden RI Prabowo Subianto secara simbolis menyerahkan kunci pesawat angkut berat Airbus A400M kepada Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto di Lanud Halim Perdanakusuma,…







