Hasil Kerja Dewan Bontang Tak Terlihat
Serba-Serbi

Hasil Kerja Dewan Bontang Tak Terlihat

Komisi III tampaknya cukup prihatin dengan banyaknya rancangan peraturan daerah (raperda) maupun perda yang dinilai kurang dibutuhkan keberadaannya. Sehingga, keinginan untuk memiliki perda yang dianggap monumental saat berakhir masa jabatan dewan tahun ini, masing belum…

Balegda Pertimbangkan Partisipasi Swasta
Serba-Serbi

Balegda Pertimbangkan Partisipasi Swasta

Badan Legislatif Daerah (Balegda) Bontang menyetujui kerja sama penyusunan naskah akademik dalam penyusunan peraturan daerah (perda) Bontang. Yaitu dilakukan swakelola berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 70 Tahun 2012 tentang pengadaan barang dan jasa oleh…

Pencairan Hibah KONI Jangan di Persulit
Serba-Serbi

Pencairan Hibah KONI Jangan di Persulit

Komisi II meminta pemerintah mendukung penuh pembinaan 46 cabang olahraga (cabor) dan atlet di Bontang. Pemerintah diminta tidak menghambat proses realisasi keuangan pengajuan dana hibah yang diajukan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Bontang untuk pembinaan…

Bontang Juara Dua Tingkat Provinsi
Serba-Serbi

Bontang Juara Dua Tingkat Provinsi

Kontingen Kabupaten Berau berhasil mempertahankan peringkat kedua pada Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Provinsi Kaltim yang digelar di Sangata Kutai Timur beberapa waktu lalu. Keberhasilan kafilah Berau yang berprestasi pada MTQ provinsi ini mengantarkan beberapa…

Rahasia Sukses Bisnis Gestun
Serba-Serbi

Rahasia Sukses Bisnis Gestun

BAGI Anda pemegang kartu kredit, pasti familiar dengan istilah bisnis gestun atau gesek tunai. Tapi, apakah Anda paham tentang gestun? Mungkin ada yang menjawab iya, ada juga mungkin yang menjawab tidak. Kenapa Anda sampai tidak…

Belajar Rahasia Hypnosis di Balikpapan
Serba-Serbi

Belajar Rahasia Hypnosis di Balikpapan

HYPNOSIS adalah sebuah fenomena yang menarik, sering kali yang dipertunjukkan kemampuan mengendalikan orang lain. Karena itu, hypnosis atau hipnotis sering kali dihubungkan dengan wilayah yang berbau mistik, magis, gendam, supranatural, dan lain-lain. Bahkan menimbulkan asumsi…