DPO Kasus Asusila Ditangkap di Banda Aceh Setelah Setahun Buron
BANDA ACEH – Setelah hampir setahun dalam pelarian, Nazar Maulana, terpidana kasus asusila terhadap anak, akhirnya ditangkap aparat gabungan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh dan Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Aceh. Penangkapan dilakukan di kawasan Lampulo,…