Simulasi Sispam Kota Tingkatkan Koordinasi Keamanan
SAMARINDA – Polda Kalimantan Timur menggelar simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispam Kota) di Halaman GOR Kadrie Oening Samarinda sebagai upaya meningkatkan kesiapsiagaan dan sinergi aparat keamanan dalam menghadapi potensi gangguan kamtibmas, termasuk aksi unjuk rasa.…







