Abrasi Hancurkan Tembok Tempat Konservasi Penyu di Pantai Saba Gianyar Bali
GIANYAR - Tembok tempat konservasi penyu di Pantai Saba, Gianyar, Bali jebol, Minggu (11/8/2024). Sebagaimana dilansir dari INews.id, jebolnya tembok ini akibat abrasi di kawasan pantai semakin parah. Keberadaan tempat konservasi penyu ini sangat penting…







