Sidang Pidana Kurang Adil
Sidang pidana kasus suap berjemaah anggota DPRD Kabupaten Seruyan memasuki babak akhir. Majelis hakim diketuai HR Unggul Warso Mukti bersama anggota Yarna Dewita dan Anwar Sakti Siregar, menyatakan kedelapan terdakwa bersalah dan menjatuhkan vonisnya di Pengadilan…