Komisi I Fasilitasi Pengaduan Warga Sebuntal Soal Pencaplokan Lahan Oleh MSJ
DPRD KALTIM - Ketua Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Baharuddin Demmu mengungkapkan telah terjadi pengeksploitasian lahan milik Akbar Arifuddin dan rekan-rekan oleh PT Mahakam Sumber Jaya (MSJ) tanpa ada…







