Asisten II Apresiasi Pelaksanaan Kukar Run 2024
Tenggarong, ASISTEN II Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Bidang Ekonomi dan Pembangunan Ahyani Fadianur Diani mengapresiasi pelaksanaan ajang Kukar Run 2024 yang diinisiasi Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kukar, di Taman Kota Raja, Tenggarong,…