Giliran Kongbeng Diamuk Si Jago Merah
Serba-Serbi

Giliran Kongbeng Diamuk Si Jago Merah

KUTAI TIMUR – Musibah kebakaran seakan tidak pernah berhenti terjadi di Kabupaten Kutai Timur (Kutim) dalam sepekan terakhir. Setelah kasus kebakaran di Sangatta Utara, kini giliran Kecamatan Kongbeng yang membara. Kejadian pada Kamis (23/4) malam…

Korban Kebakaran Memprihatinkan
Serba-Serbi

Korban Kebakaran Memprihatinkan

BERAU - Kebakaran terjadi di RT 03 dan RT 04 Kelurahan Sambaliung, Rabu (22/4) malam, menghanguskan puluhan rumah sehingga mengakibatkan ratusan jiwa kehilangan tempat tinggal. Bupati Berau Makmur HAPK bersama Wakil Bupati (Wabup) Ahmad Rifai…

Api Kembali Membara di Sangatta
Serba-Serbi

Api Kembali Membara di Sangatta

KUTAI TIMUR – Masyarakat tampaknya harus lebih waspada terhadap bahaya kebakaran. Pasalnya, hanya berselang satu hari terbakarnya Kantor Dinas Kehutanan Kutai Timur (Dishut Kutim) di kawasan perkantoran Bukit Pelangi kini giliran tempat usaha di Jalan…

Pasca Kebakaran, Listrik Setiap Kantor Diperiksa
Serba-Serbi

Pasca Kebakaran, Listrik Setiap Kantor Diperiksa

KUTAI TIMUR– Penyebab musibah kebakaran yang menghanguskan Kantor Dinas Kehutanan (Dishut) Selasa (21/4) dini hari kemarin, masih menimbulkan tanda tanya. Meski demikian,Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Kutim Ardiansyah Sulaiman bertindak sigap. Ia mengatakan, pihaknya langsung menginstruksikan…