Prabowo Perintahkan Diskon Tol dan Tiket Pesawat Lebaran 2025
JAKARTA – Presiden Prabowo Subianto mengumumkan kebijakan potongan harga tiket pesawat dan tarif tol dalam rangka mendukung kelancaran arus mudik Lebaran 2025. Kebijakan ini merupakan bagian dari stimulus Ramadan-Lebaran 2025 yang bertujuan menjaga stabilitas harga…






