Angka Kerja Dinilai Direkayasa, Trump Pecat Pejabat Biro Statistik Tenaga Kerja
WASHINGTON — Ketegangan politik dalam negeri Amerika Serikat kembali mencuat setelah Presiden Donald Trump memecat Komisaris Biro Statistik Tenaga Kerja AS, Dr. Erika McEntarfer, pada Jumat (01/08/2025). Pemecatan ini dilakukan setelah dirilisnya laporan pertumbuhan lapangan…